Slide 1

Slide 1 text

Variabel dan Tipe Data Python by Muhammad Syariful Umam

Slide 2

Slide 2 text

Materi Variabel Tipe Data

Slide 3

Slide 3 text

Variabel Variabel adalah tempat menyimpan data Source : petanikode

Slide 4

Slide 4 text

nama_variabel= Variabel Kelebihan python adalah tidak perlu deklarasi variabel

Slide 5

Slide 5 text

Variabel G Boleh diawali menggunakan huruf atau garis bawah (_) contoh : aku, nama, _yaudahiyg G Karakter selanjutnya dapat berupa huruf, garis bawah (_) atau angka contoh : h3llo, IT_P G Case Sensitive contoh : “aku” dengan “Aku” adalah variabel yang berbedg G Tidak boleh menggunakan syntax/keyword yang sudah ada di python contoh : print, if, while, for Aturan Variabel

Slide 6

Slide 6 text

del( ) nama_variabel Untuk menghapus variabel Variabel

Slide 7

Slide 7 text

Materi Variabel " Tipe Data

Slide 8

Slide 8 text

Tipe Data Cara mengisi nilai variabel ditentukan dengan jenis datanya Source : Real Python

Slide 9

Slide 9 text

Source : W3schools Tipe Data

Slide 10

Slide 10 text

Latihan Soal

Slide 11

Slide 11 text

Buatlah kode program untuk mencari jumlah suatu nilai. program menyimpan nilai 100 didalam variabel “nilai_quiz” dan variabel “percobaan” yang menyimpan nilai 5. print masing2 nilai dari setiap variabel. kemudian kalikan variabel “nilai_quiz” dengan variabel “percobaan”. simpanlah hasil kalkulasi nya dalam variabel “hasil”. Terakhir, print nilai pada variabel hasil. Contoh output : Latihan Soal

Slide 12

Slide 12 text

Buatlah kode program untuk menyimpan data diri dengan beberapa ketentuan setiap variabel % Variabel Nama menggunakan tipe data Strin1 É Variabel Umur menggunakan tipe data Intege! Ç Variabel Tinggi_Badan menggunakan tipe data Floa Variabel Berat_Badan menggunakan tipe data Intege! Ä Variabel Sudah_Menikah menggunakan tipe data Boolean Print setiap nilai pada variabel kemudian hitung BMI dari data diri tersebut dan simpan dalam variabel BMI Rumus BMI = Latihan Soal

Slide 13

Slide 13 text

Ada Pertanyaan ?

Slide 14

Slide 14 text

Sekian Terimakasih