$30 off During Our Annual Pro Sale. View Details »

Introduce to Magic Git

Introduce to Magic Git

Pengenalan dan Penggunaan GIT sebagai version control system sebuah source code perangkat lunak

Sebastianus Sembara

March 03, 2021
Tweet

More Decks by Sebastianus Sembara

Other Decks in Programming

Transcript

  1. 1. Apa itu git ? 2. Kenapa sih harus pake

    ? 3. Konsep dasar menggunakan git 4. Set up and initialization 5. First commit 6. Log, diff , 7. Checkout, reset, revert 8. Branch dan Merge 9. Repositori CONTENT
  2. Git adalah version control system yang digunakan para developer untuk

    mengembangkan software secara bersama-bersama. Fungsi utama git yaitu mengatur versi dari source code program dengan memberikan tanda dan versioning pada baris code mana yang ditambah, dihapus, atau diganti.
  3. WHY ? 1. Tahun 2020++ zamannya berkontribusi dan berkolaborasi di

    dunia open source 2. 99% perusahaan akan mempekerjakan kamu jika jago git 3. Software biasanya dikembangkan dan dirilis menurut suatu versioning system, contoh: 1–0.Beta; Ver 2.0; Ver 3.0; dst. 4. Digunakan untuk penomoran / versioning software 5. Digunakan sebagai “ time machine ”-nya suatu source code
  4. Setup & Initialization 1. Download git dan jalankan instalasi, otomatis

    kamu akan menginstall git, git bash, dan git gui 2. Mengecek Versi git git --version 3. Konfigurasi Git git config --global user.name "namamu" git config --global user.email "emailmu" 4. Memeriksa Konfigurasi git config --list
  5. First Commit 1. Install git kedalam folder proyek git init

    2. Mengecek status perubahan file git status 3. Menandai perubahan file git add [file_name] / git add . 4. Menyimpan perubahan file kedalam git git commit -m “[commit_message]”
  6. Log & Diff 1. Melihat catatan log dari perubahan git

    log 2. Melihat perbandingan perubahan git diff [commited_code]
  7. Checkout, Reset, Revert 1. Mengembalikan file perubahan dalam kondisi sebelumnya,

    tapi bersifat sementara. git checkout [commited_code] 2. Membatalkan semua perubahan yang ada git reset [commited_code] 3. Membatalkan semua perubahan yang ada, tanpa menghapus sejarah git revert [commited_code]
  8. Branch & Merge 1. Membuat branch baru git branch [branch_name]

    2. Menghapus branch git branch -d [branch_name] 3. Menggabungkan branch git merge [branch_destination]
  9. Repositori 1. Membuat akun github 2. Membuat repositori github 3.

    Sinkronisasi repo lokal dengan repo online
  10. CREDITS: This presentation template was created by Slidesgo, including icons

    by Flaticon, and infographics & images by Freepik. Please keep this slide for attribution. THANKS! Does anyone have any questions? [email protected] t.me/ssembara sembara.site