Upgrade to Pro — share decks privately, control downloads, hide ads and more …

Empiricism

-danny
February 04, 2020

 Empiricism

Empiricism, landasan Scrum, adalah bekerja berdasarkan fakta, pengalaman, dan bukti. Ada 3 pilar Empiricism: Transparansi, kita semua tahu apa yang sedang terjadi; Inspeksi, periksa pekerjaan anda sementara mengerjakannya; Adaptasi, bersedia untuk merubah arahan taktis. Inspeksi dan adaptasi harus sering dilakukan terhadap tujuan bersama pada lingkungan yang transparan.

-danny

February 04, 2020
Tweet

More Decks by -danny

Other Decks in Technology

Transcript

  1. agile Kami menemukan cara yang lebih baik untuk mengembangkan perangkat

    lunak dengan melakukan dan membantu sesama melakukannya. Individu dan interaksi Perangkat lunak yang bekerja Kolaborasi dengan pelanggan Tanggap terhadap perubahan 12 Prinsip Pengembangan Perangkat Lunak secara terus
  2. 2 1 3 Transparansi Inspeksi Adaptasi kita semua tahu apa

    yang sedang terjadi periksa pekerjaan anda sementara mengerjakannya bersedia untuk merubah arahan taktis 3 PILAR EMPIRICISM
  3. ADAPTASI mencoba terlalu banyak perubahan tidak ada yang dapat dirubah

    perubahan di tingkat tim berlawanan dengan organisasi
  4. Credits • Presentation design inspired by Luthfy Duana’s Hypebeast minimal

    modern template • Main theme photo by Marvin Meyer on Unsplash • Thermostat 1 photo by Will Malott on Unsplash • Thermostat 2 photo by Dan LeFebvre on Unsplash • Translated to Indonesian based on Scrum Master Learning Path, Understanding and Applying Scrum competency, Empiricism focus area by scrum.org • Some explanation based on Dicle Akay’s comments • Mail icon made by Freepik from www.flaticon.com