Upgrade to Pro — share decks privately, control downloads, hide ads and more …

Persebaran polutan di dalam air tanah

Persebaran polutan di dalam air tanah

Penyaji:
Dr. Dasapta Erwin Irawan
Fakultas Ilmu dan Teknologi Kebumian
Institut Teknologi Bandung
Email: dasaptaerwin3 at cloudgdrive dot com

Dasapta Erwin Irawan

June 17, 2022
Tweet

More Decks by Dasapta Erwin Irawan

Other Decks in Science

Transcript

  1. 1 Persebaran polutan di dalam air tanah Penyaji: Dr. Dasapta

    Erwin Irawan Fakultas Ilmu dan Teknologi Kebumian Institut Teknologi Bandung Email: dasaptaerwin3 at cloudgdrive dot com
  2. Pembahasan - Tentang air tanah - Tentang polutan - Kondisi

    kualitas air tanah - Sumber-sumber polutan - Pemetaan air tanah dan polutan - Data lapangan sangat penting - Latihan 2
  3. Air tanah • apakah air tanah yang kita minum sama

    dengan air yang diminum tumbuhan? • air bawah tanah vs air tanah? ◦ zona jenuh → akuifer, muka air tanah ◦ zona tak jenuh → zona yang dimanfaatkan oleh tumbuhan • air tanah mengalir? 3
  4. Beberapa perangkat yang dibutuhkan 1. cairan pembilas 2. meteran 3.

    botol sampel 4. meteran untuk mengukuran muka air tanah 5. stiker untuk label sampel 6. catatan 7. TDS meter 8. pH meter 9. GPS/ponsel 17
  5. Beberapa referensi terkait 24 https://osf.io/v2p8k/ https://figshare.com/articles/poster/ Ecoregion_Cikapundung_Watershe d_Based_on_The_Presence_of_Es cherichia_coli_-- _Poster_Ecodevelopment_2017/54

    79735 https://drive.google.com/file/d/1czY qWdxaQdauaxGMtNeDzjCvKa3krk nu/view?usp=sharing https://doi.org/10.6084/m9.figshare. 16543776.v2